Mesin CNC untuk Membuat Jalur dan Memotong PCB

Kali ini kami akan memperkenalkan produk CNC import yang telah sedikit kami custom. CNC ini cocok untuk anda yang sedang belajar CNC namun memiliki budget terbatas ataupun anda yang ingin membuat workshop dirumah. Berikut adalah gambar dari produk cnc yang telah dirakit :